Minggu, Februari 11, 2007

Won't Let them go

skitar 4 tahun yang lalu saya masuk dunia ini
saya salah satu dari 6 orang yang terpilih
sampai saat ini saya masih bertanya - tanya
kenapa saya ???
mungkin karena saya beruntung "God Must Be Loved Me"
saat itu penuh dengan banyak tekanan
dan saya benar - benar baru dalam dunia ini
saya merasa sangat asing sekali saat itu
kesempatan pertama, saya biarkan begitu saja
maksud saya saya tidak bersungguh - sungguh saat itu

ketika kesempatan pertama berakhir
dan saya sadar, saya tidak mengerahkan kemampuan saya dengan maksimal
saya mulai berkenalan dengan "sesal"
make me feel uneasy so much
god give me a chance and wish me luck

6 bulan setelahnya saya mendapat kesempatan kedua
tetap di lingkungan yang sama
saya meningkatkan usaha saya
tapi tampaknya mereka tetap tidak terkesan
dan saya sadari saya memang tidak layak berada di dunia ini saat itu
saya tersisih

1 tahun berlalu
saya mendapat kesempatan ketiga
dan masih di tempat yang sama
thx god
i want it so much
meskipun saat itu saya tidak punya skill
tapi saya bisa belajar
dan saat itu saya mendapat dukungan
saya mulai berkembang
namun datang orang - orang baru
mereka tampak lebih mengesankan dari pada saya
saya tidak benci dengan kedatangan mereka
malah sebaliknya
saya merasa memiliki dunia baru dengan mengenal mereka
semakin hari mereka semakin mengesankan
saya mulai mawas diri
entah mawas diri atau rendah diri
saya tidak bisa mengidentifikasikannya dengan gamblang
mereka memang mengesankan
jauh lebih mengesankan malah
seiring dengan berjalannya waktu saya tersisih
lagi ...

god must be loved me
kata itu yang selalu menghibur saya
and you know what? ... i have a chance again
ini ke 4 kalinya
6 bulan berikutnya setelah yang ketiga
dan masih di tempat yang sama
tapi sekarang ada sedikit salah paham
yang bisa membahayakan saya
sekaligus dapat menjerumuskan
kepada kata "tersisih"
namun setelah satu bulan berlalu
kebenaran datang dan saya tetap dipertahankan

sampai tahun ajaran berakhir
meninggalkan masa putih abu
sekaligus mengakhiri masa - masa saya di dunia ini.
( saya tidak berbicara kematian disini )
di dunia ini saya menyandang gelar "ALUMNI"
dan harus berpuas diri sampai disini

sudah skitar 4 bulan saya meninggalkan dunia ini
saya merasakan kerinduan
saya mampir kembali ke dunia ini
ketika itu berkumpul orang - orang yang mengesankan
yang juga teman - teman saya
dan hal yang paling membahagiakan adalah
ketika kamu merindukan sesuatu
lalu sesuatu itu ada dihadapanmu
sungguh membahagiakan sekali saat itu

mungkin kedatangan saya saat itu tidak diharapkan
dan untuk formalitas saya diikutsertakan dengan orang2 mengesankan
saya merasa bimbang saat itu
tapi karena ada teman2 saya yang mendukung saya tanpa keraguan
saya bisa berada disini sampai saat ini
entah sampai kapan saya berada disini
huh ...

sekarang di dunia ini
saya punya kakak, abang, mba, mas, teteh, aa
i call them "my family"
i love them so much
i won't let them go

HH xx HH xx ..

Tidak ada komentar: